Bumbu Kacang

Dipos pada April 21, 2022

Bumbu Kacang

Anda sedang mencari inspirasi resep Bumbu Kacang yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Bumbu Kacang yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Bumbu Kacang, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Bumbu Kacang enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Bumbu Kacang diperkirakan sekitar 1 jam.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Bumbu Kacang sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Bumbu Kacang memakai 14 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Bumbu kacangnya bisa jadi byk dan awet taruh kulkas, kalo mau dipake buat pecel tinggal ambil beberapa sendok dan seduh air panas secukupnya. Cocok jga buat sate ayam #PejuangGoldenBatikApron

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Bumbu Kacang:

  1. 150 gr Kacang tanah (digoreng dulu)
  2. Bumbu halus
  3. 2 buah Cabai keriting
  4. 4 buah Bawang merah
  5. 4 buah Bawang putih
  6. 2 buah Kemiri
  7. Tambahan Bumbu Tumis
  8. Kecap manis
  9. Air
  10. 2 buah Daun jeruk
  11. 1 batang Serai
  12. 1/2 bonggol Gula merah
  13. Lengkuas 1 buah geprek
  14. Garam

Langkah-langkah untuk membuat Bumbu Kacang

1
Siapkan bahanΒ² seperti digambar. Blender cabai, bawang merah dan putih, kemiri, dan air. Sisihkan
Bumbu Kacang - Step 1
Bumbu Kacang - Step 1
2
Kacang yg sudah digoreng diamkan sebentar sampai tidak terlalu panas lalu tambahkan air dan blender hingga halus atau sesuai selera.
Bumbu Kacang - Step 2
Bumbu Kacang - Step 2
3
Bumbu yg sudah diblender dituang ke panci dan tambahkan air kalo dirasa terlalu kental ya. Tambahkan gula merah, kecap manis, garam. Tes rasa. Masak hingga mengental dan berubah warna kecoklatan.
Bumbu Kacang - Step 3
Bumbu Kacang - Step 3
4
Setelah cukup dingin masukkan ke wadah dan simpan di kulkas.
Bumbu Kacang - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Kering Kentang Kacang

Kering Kentang Kacang

Misi pertama dalam #RamadanCamp, kriuk kriuk huha huha... Kering kentang kacang pastinyaπŸ™‚ bisa dijadikan teman nasi hangat bisa juga dijadikan cemilan sambil bersantai bersama keluarga tercinta. Level pedasnya bisa diatur sesuai selera, Nah keren kan? #PejuangGoldenBatikApron #RamadanCamp #KeringKentangKacang #CeritaDapurHariIni #Horas_MiGomakMakananKering #CookpadCommunity_SumUt

Peyek Kacang Tanah

Peyek Kacang Tanah

Bismillah setor resep ke 712 source resep : Akun CP #TemanCoDe mbak @nurikasari Perdana bikin peyek kacang tanah sesuai request anak lanang, tanpa daun jeruk Aslinya mager banget mau bikin, karena biasanyakan si kacang tanahnya dipotong-potong supaya matang merata Akhirnya memutuskan bikin peyek dengan percobaan kacang tanahnya dipanggang di oven dulu (terinspirasi dari mbak @heshidayat ) dan saya gunakan metode goreng peyeknya terinspirasi dari mbak @marthanaibaho11 supaya bentuknya 'bagusan dikit' Alhamdulillah, Terima kasih semuanya, akhirnya dengan seizin Allah jadi juga si peyek kacang tanah 'percobaan' Note : saya membuat Β½ resep asli #Peyek #RamadanCamp #Cookpadcommunity_Depok #KreasiCoDe_Peyek #PejuangGoldenBatikApron

Peyek Kacang Ijo (Cangjo/Tumpi)

Peyek Kacang Ijo (Cangjo/Tumpi)

Senangnya berhasil bikin peyek sendiri. Padahal pakai wajan yang sehari2 buat numis2 dan rebus2 campur goreng2 tapi Alhamdulillah ngga lengket. Source @nurikasari https://cookpad.com/id/r/15449787 Enaknyaa dicemilin anget2. Kriuk2 buat temen makan juga bisa. Makasih yaa sharingnya bumil mbak Ika semoga sehat2 selalu πŸ€— #KreasiCode_Peyek #RempeyekKacang #RamadanCamp #CookpadCommunity_Depok #IdeMasakku #PejuangGoldenBatikApron

Sayur tahu tongkol kuah santan pedas

Sayur tahu tongkol kuah santan pedas

Resep ini terinspirasi waktu sy pulkam ke tempat suami di daerah jawa timur. Kebetulan dekat laut & banyak pohon kelapa, makanan olahan sehari-hari ga jauh dr ikan tongkol tuna & kuah2 santan. Ini favorite paksu ceritanya πŸ˜„

3 porsi
Soto Bandung Simple

Soto Bandung Simple

Hujan-hujan enak makan yang berkuah. Cuss deh buat soto Bandung sederhana and cepet masaknya ini #PejuangGoldenBatikApron.

6 orang
kurleb 1 jam
323. Keringan Kentang

323. Keringan Kentang

Kesukaan keluarga, bisa buat camilan iseng juga.πŸ˜ƒ . Harus sabar ( karena lama dan banyak) goreng kentangnya biar garing merata. Gorengnya sedikit sedikit, tidak ada yang menumpuk. Pastikan kentang tidak basah saat akan digoreng. #RamadanCamp #PejuangGoldenBatikApron

Kering Tempe Pedas Manis

Kering Tempe Pedas Manis

#RamadanCamp #3K #KeringKentangKacang #KeringTempePedas #CookpadCommunity_Kalteng #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_MuaraTeweh #PejuangGoldenBatikApron

Manisan Kolang kaling Gula Jawa

Manisan Kolang kaling Gula Jawa

Cemilan favorit, kalo bulan puasa biasanya dimakan sebagai pengganti kurma kalo lagi habis stoknya

3 porsi
1 jam
Kering Kentang Kacang

Kering Kentang Kacang

Bikin kering kentang kacang untuk stock lauk sahur selama ramadhan nanti, sekalian kerjain misi dari mamah cookpad dan tugas pekanan cocomtang Ini saya pakai resepnya mba @MamaBirru , mantul banget Oiya mba hayati pakai gula merah, nah saya ga pakai #CocomtangPost_SerbaKriuk #CookpadCommunity_Tangerang #RamadanCamp #KeringKentangKacang #PejuangGoldenBatikApron

Sop ayam labu kuning

Sop ayam labu kuning

Labu kuning biasanya aku dibikin kue atau di kolak, lah pas aku cookmark resep ini jadi penasaran labu kuning di sop. Akhirnya cus langsung eksekusi, bener enak tapi rasa sop jadi ada manis manisnya gitu, unik deh rasanya. Dari pada penasaran, yuk dicoba. Sumber : @cook_14211809 #CookingCommunityClass_berawaldariS #BancakanCeria3C #CookpadCommunity_Kotamu #SalamKompakSelalu #MasakItuSaya #BagikanInspirasimu #cookpadcommunity_jakarta #cookpadindonesia #PejuangGoldenBatikApron #GBAweek04

Cilok Kuah Seblak

Cilok Kuah Seblak

3-4 orang
45 menit
Kentang Mustofa

Kentang Mustofa

Bismillah... #PejuangGoldenBatikApron

Bakso Sapi Mercon

Bakso Sapi Mercon

#PejuangGoldenBatikApron #Timlo_TimKomunitasCookpadSolo #WongSoloMasak #CookpadCommunity_Solo #TimLo_AwetKering

Ayam Woku

Ayam Woku

3 porsi
-+1jam
Sambal Tumpang πŸ‘©πŸ»β€πŸ³

Sambal Tumpang πŸ‘©πŸ»β€πŸ³

Ada yang kenal Sambal Tumpang, pasti kenal dunk yaaa...Sambal tumpang adalah olahan khas dari daerah Jawa Tengah dan Jawa Timur. Yang khas dari sambal ini adalah penggunaan dua jenis tempe, tempe yang sudah menjelang busuk atau terlalu matang dan tempe yang masih bagus. Tapi anda juga bisa membuat sambal tumpang dari tempe yang masih bagus. Kali ini saya menambahkan tahu dan ebi ato udang kering agar makin mantap dan gurih, yuuk langsung kedapur πŸ‘©πŸ»β€πŸ³ Source : @IsnawatiSukendar #sambaltumpang #khasjawa #ArisanCooksnap3C_Isnawati #CookingComnunityClass #CookpadCommunity_Bandung #Cookpad_id #Cookpad_Indonesian #SalamKompakSelalu #PejuangGoldenBatikApron #minggukelima

5 orang
30 menit
3K | Kering Kentang Kacang

3K | Kering Kentang Kacang

Sabtu, 12 Maret 2022 (week 6) Bismillah Sebelumnya sudah pernah buat Kering Kentang Teri aja, tapi kali ini buat khusus 3K #KeringKentangKacang, untuk menjawab tebakan mamah di #Posbar misi pertama #RamadanCamp dengan clue "Sering Terdiam diwadah plastik, kalau dimakan kriuk, Krenyes krenyes, huh hah" untuk Buku Ramadan Camp Memang pas banget ini untuk persiapan lauk dibulan Ramadan, Awet, tahan lama & praktis jadi gak terlalu ribet didapur.. apalagi kalo pas sahur kesiangan πŸ˜… Tapi apa daya.. kenyataanya.. buatnya kemarin pagi, begitu jadi langsung diserbu bocil untuk lauk sarapan, lanjut untuk makan siang, padahal.sudah di'amankan πŸ˜…, pas malamnya ditengok sudah ludess.. Toples sudah kosong πŸ˜ͺπŸ˜‚ lain kali harus buat 7x iresep kayaknya ini biar awet untuk 1 minggu πŸ˜… Resep ini hasil saya intip resep mas Rudy Choirudin di yutub, walau gak sama persis.. dengan modifikasi.. tapi beneran hasilnya mantull πŸ‘ Enak pake Banget kata si'bocil πŸ˜…β€ Disini saya gunakan kentang utuh plus kulitnya, #masaksetiapbagian, menambahkan irisan baput saat menggoreng, dpt menambah cita rasa pada olahan, saya hanya gunakan cuka makan utk rasa asamnya jadi lebih awet renyahnya dan Kacang tanah cukup disangrai aja lebih hemat minyakπŸ˜… #PejuangGoldenBatikApron #MakananKeringWongKito #Cookpadcommunity_palembang #Cookpadcommunity_id #berbagiinspirasi #masakitusaya #cookpadindonesia #Temansetiapmomen #stayathome #dirumahaja #kedapuraja

Gulai kalio Ayam kentang

Gulai kalio Ayam kentang

Klo lagi libur masak paling mentoj ya beli naspad klo gak ceplok telor. Kali ini masak ala padang, sklian setor cooksnap genk peda uni @rika_kitchen emplok emplok nasi anget🀀🀀. Tapi disini saya pake ayam fillet bukan ayam utuh. Untuk liat resep aslinya silahkan mampir ke akun @rika_kitchen #GenkPeda_eksis #GenkPejuangDapur #CookpadCommunity_Tangerang #PejuangGoldenBatikApron #CookmemberGenkPeda2_Rika #ramadancamp