Tongseng Daging

Dipos pada May 11, 2022

Tongseng Daging

Anda sedang mencari inspirasi resep Tongseng Daging yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Tongseng Daging yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Tongseng Daging, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Tongseng Daging enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Tongseng Daging sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Tongseng Daging memakai 40 jenis bahan dan 14 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Aku recook resepnya Ci @Devinahermawan, tapi ada sedikit modifikasi dari aku, jadi resep yg kutulis campuran berdasarkan yang sudah aku bikin yaa.. ❀

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Tongseng Daging:

  1. 1/2 kg Daging Has Dalam
  2. 1.5 Ltr Air
  3. 150 ml santan kental
  4. 1/2 sdt merica bubuk
  5. Bumbu 1 (Halus):
  6. 10 buah bawang merah
  7. 10 buah bawang putih
  8. 10 cm kunyit
  9. 4 cm lengkuas
  10. 2 cm jahe
  11. 4 butir kemiri
  12. 3 buah cabai keriting merah
  13. 1/2 sdt ketumbar bubuk
  14. 1/2 sdt jinten bubuk
  15. 1/3 sdt pala bubuk
  16. secukupnya Minyak
  17. Bumbu 2:
  18. 2 Lembar daun salam
  19. 10 Lembar daun jeruk
  20. 1 Lembar daun kunyit
  21. 3 btg serai geprek
  22. 3 cm kayu manis
  23. 2 butir cengkeh
  24. 2 butir kapulaga
  25. 1/3 buah bunga lawang
  26. 2 sdt garam
  27. 1 sdt kaldu bubuk non msg
  28. 1 sdm gula jawa
  29. 1/2 sdt asem jawa tanpa biji
  30. Bumbu 3 (Tongseng):
  31. 2 sdm margarin
  32. 8 buah bawang merah diiris
  33. 4 buah bawang putih diiris
  34. 1 buah bawang bombay diiris
  35. 2 batang daun bawang diiris
  36. 3 buah tomat diiris
  37. 150 gram kubis diiris
  38. 15 buah cabai rawit merah
  39. 2 sdm kecap manis
  40. 1 sdm saus tiram

Langkah-langkah untuk membuat Tongseng Daging

1
Pertama kita harus membuat kuah gule nya terlebih dahulu.
2
Didihkan air, lalu masukkah daging, rebus daging selama 30 menit dengan panci tertutup, setelah itu matikan api.
3
Potong-potong daging, masukkan kembali ke dalam kuah kaldu.
4
Haluskan Bumbu 1 kecuali ketumbar bubuk, menggunakan blender atau chopper.
5
Tumis bumbu 1 hingga setengah matang, lalu masukkan ketumbar bubuk.
6
Lalu masukkan bumbu 2 ke dalam Tumisan, tumis hingga bumbu matang dan harus.
7
Panaskan kembali daging dan kuah kaldu, masukkan bumbu tumisan ke dalam kuah kaldu.
8
Masak sekitar 10 menit hingga bumbu meresap ke dalam daging.
9
Masukkan santan dan merica bubuk, aduk-aduk masak hingga mendidih, kuah gule sudah jadi.
10
Lanjut membuat tongseng, tumis bawang putih dan bawang merah hingga kecoklatan menggunakan margarin.
11
Masukkan bawang bombay, tumis hingga agak layu.
12
Masukkan daging, kuah gule, kecap manis, dan saus tiram, masak hingga mendidih.
13
Masukkan daun bawang, tomat, kubis, dan cabai rawit merah, masak sebentar saja hingga kubis sedikit layu.
14
Koreksi rasa, Tongseng Daging siap dihidangkan 😍

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Sambal gurita kecap

Sambal gurita kecap

#PejuangGoldenBatikApron

Rendang Daging Sapi

Rendang Daging Sapi

Alhamdulillah, akhirnya nemu resep yang sesuai utk masak rendang sesuai selera. Ini aku recook dari Mbk Andinskitchen (Instagram) ya, cuma aku sesuaikan lagi dgn selera aku, jd ada beberapa tambahan bumbu. Saat memasak kemarin, aku sedikit lebihkan ukuran dagingnya ya tp gak sampai 1 ons, hehe. Btw ini Enak banget loh, wanginya masyaAllah, haruum, bumbunya juga gurih dan pas.. Yuk Moms, wajib bgt nih recook resep ini... πŸ’•

Sambalado Tanak Khas Minang

Sambalado Tanak Khas Minang

Resep ini saya recook atau cooksnap dari bunda @desmawatikuretangin.. Terimakasih banyak ya bunda atas resepnya πŸ™πŸ™β€οΈβ€οΈπŸ˜ŠπŸ˜Š Mohon maaf jika masih belum rapi πŸ€­πŸ€­πŸ™πŸ™ Mantap banget rasanya bunda β€οΈβ€οΈπŸ˜ŠπŸ‘πŸ‘ #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Jakarta #SambaladoTanakKhasMinang #MasakanSumatraBarat

Tempe Pedas Manis Gurih πŸ˜‹πŸ˜‹πŸ˜‹

Tempe Pedas Manis Gurih πŸ˜‹πŸ˜‹πŸ˜‹

Paksu orang Jawa jd suka tempe manis pedes ini, ankku jg suka yuks dicb Bun Simple koq bkinnya πŸ€—πŸ₯°

5 orang
45 menit
Gulai ayam kemangi

Gulai ayam kemangi

Bosen digoreeng x ini kita ngegulai, resep dr mba Susan mellyani yang ciamik Ak tambahin kemangi n tahu goreng sebagai pelengkap maknyuss lah #PejuangGoldenBatikApron #Mingguke3

Ayam Bakar Bumbu Rujak

Ayam Bakar Bumbu Rujak

Saya menggunakan wajan teflon bergaris untuk memanggang ayamnya agar tidak berantakan di dapur kalau menggunakan panggangan arang misalnya. Menggunakan wajan teflon biasa atau wajan anti lengket lainnya juga bisa, atau bila memang mau agak repot menggunakan panggangan arang.

10 potong ayam
1 - 1,5 jam
Semur tahu telur

Semur tahu telur

5 orang
30 menit
Ayam Bakar Padang

Ayam Bakar Padang

Cari inspirasi Ayam enaknya diapain timbullah ingin dibakar cuma suami pengennya ala Padang..jadi Bismillah buatlah ayam bakar Padang, rasa mirip2 rumah makan Padang udah jadi Bakaran kasih bumbunya yummy πŸ˜‹πŸ˜‹πŸ˜‹silahkan bunda2 dicoba πŸ€—β˜ΊοΈπŸ™

5 orang
1 jam 30 menit
Orem2 Tahu Tempe

Orem2 Tahu Tempe

Masakan yg hadir tiap acara syukuran di Sidoarjo. Mulai syukuran brokoan, pedemi, mudun lemah, kirim doa πŸ˜„. Ketika pengusaha tahu tempe mogok produksi seperti baru2 ini, sungguh pukulan bagi warga Sidoarjo, hidup hampa tanpa 3T, tahu tempe telur 🀭 Di sajikan dg ayam bakar, urap sayur, sate kelapa dan sayur kluwe, menu ini jadi sajian unjung2. Masakan ini rasanya gurih ada manis, kaya rimpang dan rempah, medhok. Kesukaan para orang tua. Berikut resepnya... #week4 #PejuangGoldenBatikApron #MasakanKhasJawa #TahuTempe

10 orang
1 jam
Soto tauco tegal

Soto tauco tegal

2 orang
2 jam
Oseng bunga pepaya gak pahit enak digado

Oseng bunga pepaya gak pahit enak digado

Pernah icip2 masakan tetangga bunga pepaya ternyata puolll juga bikin Pengen nambah nasi melulu πŸ˜‚

8 porsi
30 menit
Pallumara Ikan Bandeng

Pallumara Ikan Bandeng

Pallumara ini khas dari daerah Sulawesi Selatan, karena mantan suami saya orang Bugis dan anak sy jg pastinya keturunan Bugis, meskipun saya sendiri orang Betawi, maka jadi PR lah buat saya utk bisa masak menu2 daerah asal mereka demi memanjakan lidah sang anak. Tapi ya tetap aja harus di kombinasikan dg selera si chef dong 🀭😁🀣 jd mmg sdh gak original πŸ™ di cobain deh bun, rasanya gak kalah enak dg versi original nya loh Oya ini resep milik mbak @reninuraini #PejuangGoldenBatikApron

4 orang
1 jam
Pesmol Ikan Nila

Pesmol Ikan Nila

Masak pertama, karena ibu lagi sakit. Minta resep sama ibu donk. Ternyata enak masakan sendiri😁😁

5 orang
Ayam Paleko khas Bugis

Ayam Paleko khas Bugis

Jadi kemarin paksu kepengen makan ayam di pedesin buat bekel ke kantor . Keebetulan aq save resep punya bu @siswatyelfinbachtiar. Q cek bahan-bahan nya ada semua dirumah. Langsung esekusi, dan coba bikin enak ,pedes ,gurih. Klo kata paksu mah kurang bnyak buat bekel 🀭🀭. Next bikin yang agak banyak dah hehe. Source : @siswatyelfinbachtiar #PejuangGoldenBatikApron #GenkPejuangDapur #GenkPeDa_Eksis #CookmemberGenkPeda2_Siswaty #CookpadCommunity_Bogor #Week2

Pindang Ayam

Pindang Ayam

Resep pindang ini menjadi favorit menu saya, anak anakpun pd suka, krn kuah nya segar, rasanya asam, manis, asin gurih. Resep awal adalah pindang bandeng,berhub membeli bandeng online tdk segar dan kecil2. Jadi saya ganti dng sayap ayam. Resep ini source dari diek iffah @arifahamrullah pemenang arisan awal th 2022 di #GenkPejuangDapur . #GenkPeDa_Eksis #CookMemberGenkPeDa2_Arifah #PejuangGoldenBatikApron #DiRumahAja #CookpadCommunity_Surabaya #CookpadCommunity_Sidoarjo #CookpadCommunity #Cookpad_id #PindangAyam #dewisaraswati

2 orang
25 menit
Tongkol Bumbu Kuning

Tongkol Bumbu Kuning

Tongkol bumbu kuning saya tidak tahu namanya apa sebetulnya. Haha. Menu ini cocok untuk yg suka olahan ikan, namun tidak menimbulkan amis. Semoga ya. Buat anak kosan juga tidak ribet sebetulnya.

2-4 orang
Β± 45 menit
Kakap Bumbu Kuning

Kakap Bumbu Kuning

Satu minggu ini, karena saya punya banyak ikan kakap, saya akan share variasi masakan ikan kakap

2 porsi
1 jam
Tumis Rebung Teri Simple

Tumis Rebung Teri Simple

Assalamualaikum yeorobun aku mau bagiin resep lagi nih yuk cek resepnya jangan lupa like and recook yaa #PejuangGoldenBatikApron #GoldenBatikApron #MasakSimple #CookpadCommunity #PekanPosbar #Rebung

3-4 Orang
10 Menit