Kering Kentang Kacang

Dipos pada April 22, 2022

Kering Kentang Kacang

Anda sedang mencari inspirasi resep Kering Kentang Kacang yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Kering Kentang Kacang yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Kering Kentang Kacang, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Kering Kentang Kacang enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Kering Kentang Kacang sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Kering Kentang Kacang memakai 12 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Suka banget sama kering kentang, kali ini di tambah kacang tanah goreng, postingan ini juga bentuk partisipasi di event cookpad ramadan camp 2022 #RamadanCamp #KeringKentangKacang #CookpadCommunity_Jakarta #PejuangGoldenBatikApron

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Kering Kentang Kacang:

  1. 3 bj kentang uk besar
  2. 2 genggam kacang tanah
  3. Bumbu halus
  4. 10 bj cabe merah keriting
  5. 1 siung bawang putih
  6. 2 siung bawang merah
  7. Sepotong asam jawa (cairkan dengan sedikit air)
  8. Sepotong gula aren / gula merah
  9. 1/3 sdt garam
  10. 1/4 sdt kaldu jamur
  11. 2 lembar daun jeruk
  12. Secukup nya minyak goreng

Langkah-langkah untuk membuat Kering Kentang Kacang

1
1. Kupas kentang, cuci bersih lalu serut. 2. Rendam selama 2 jam, buang air rendaman nya 2 sampai 3 kali agar getah kentang kebuang bersama air dan ketika di goreng kentang akan garing. 3. Goreng kentang di minyak panas dengan api besar.
Kering Kentang Kacang - Step 1
Kering Kentang Kacang - Step 1
2
Setelah kentang ½ matang, kecilkan api agar kentang matang merata, angkat lalu tiriskan. Goreng kacang tanah sampai garing, sisihkan kedua nya
Kering Kentang Kacang - Step 2
3
Blender bumbu cabe sampai halus, goreng bumbu dengan sedikit minyak lalu masukan daun jeruk,garam dan penyedap.
Kering Kentang Kacang - Step 3
Kering Kentang Kacang - Step 3
Kering Kentang Kacang - Step 3
4
Setelah bumbu matang masukan air asam jawa juga gula aren, masak dengan api kecil sampai gula larut. Kecilkan api, masukan kentang goreng dan kacang, aduk rata. Koreksi rasa dan siap dinikmati.
Kering Kentang Kacang - Step 4
Kering Kentang Kacang - Step 4
Kering Kentang Kacang - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Udang Saus Tiram

Udang Saus Tiram

Mencoba kembali ke dapur setelah vakum sekian waktu. Ternyata masih bisa 🤣 Source : @try0307

5 orang
45 menit
Kembung Bakar

Kembung Bakar

Ngeyel dapat poin #RamadanCamp, tapi stok minyak cuma punya minyak gelasan. Disayang2 pakenya. Mudah2an stok+harga minyak bs kembali normal sebelum minyak gelasku habis.💪🏼 Jadinya bikin ini aja. Aternatif olahan ikan, biar gak melulu digoreng. Gak #OilFree sih, cuma #LessOil aja. Bikinnya gak repot, bs dibikin agak banyak, simpan di kulkas. Klo mau di makan, tinggal panggang d wajan bentar. Cooksnap resep @dapurnens Mbak Neni Gazali. Terimakasih🙏 #CookSnap #PejuangGoldenBatikApron #Week6_Maret2022 #RamadanCamp #KeringKentangKacang #TapiBukan

2-3orang
Peyek kacang hijau dan tanah tanah tahan lama

Peyek kacang hijau dan tanah tanah tahan lama

di saat anak2ku minta dibuatkan soto ayam Pamekasan wajib ada peyek tanpa topping tetapi pingin buat peyek kacang hijau dan tanah tanah jadi buat 3macem yg polos buat sotonya anak2 yang ada topping nya buat posbarnya cookpad tercinta #CoboyMaBarMaCo_KreasiKeringan #Coboy_MasakAnekaKering #PejuangGoldenBatikApron #PekanPosbar #MakananKering #Coboy_MakeMeHappy #CookpadCommunity_Surabaya

Kerang rawit manis😱

Kerang rawit manis😱

Karena anak sholih kami suka dengan seafood,dan karena di kulkas masih ada stok,jadilah kerang rawit manis. ❤️Selamat mencoba

4 orang
5-7 menit
Kering Kentang Kacang

Kering Kentang Kacang

Kering kentang kacang ini sebetulnya resep dari kentang mustofa. Mamah beri teka teki rada mikir, daripada kelamaan mikir cus buat kentang mustofa isi kacang. Resep didapat hasil cooksnap dari : @pawonbune_aas #PejuangGoldenBatikApron #Posbar #RamadanCamp #KeringKentangKacang #CPBali_KriukKriuk #CookpadCommunity_Bali #cookpad_id #CookPadIndonesia #OlahanKentang #Goreng #CeritaDapurHariIni

600 gram
45menit
Kering Kentang Kacang

Kering Kentang Kacang

Salah satu makanan yang bikinnya lama, tapi ngabisinnya cepet. 🤭 Source: diah didi #RamadanCamp #KeringKentangKacang #TiketGoldenBatikApron

5. Dadar Jagung Teflon

5. Dadar Jagung Teflon

Kamis, 24 Februari 2022 Ya.... Suka aja gitu dengan dadar jagung ini. Beda dari bumbu dadar jagung lainnya. 😀 #PejuangGoldenBatikApron #GoldenBatikApron #dadarjagung #Cooksnap #Recook #PGBA4 #RecookBubuhanKaltim #PekanPosbar #SerbaTeflon

108. 3KT (Kering Kentang Kacang Teri)

108. 3KT (Kering Kentang Kacang Teri)

Bismillahirrahmanirrahiim.. Memulai Misi Pertama di Ramadhan Camp. Kali ini cluenya " Terdiam di wadah plastik, kalau dimakan kriuk krenyes krenyes" Kalo dikaji, jawaban A. Rempeyek Kacang, juga terdiam di dalam wadah plastik dan kalau dimakan kriuk krenyess krenyes cuma di cluenya terdapat 'hint' tambahan yaitu 'huh hah' (ekspresi mulut kalo kepedesan ya 😁) jadi Bismillah jawaban saya "B. 3K (Kering Kentang Kacang)" karna identik dengan bumbu sambel yg pedess dan pastinya bikin huh hah ya Mah... Bikin banyak Mah, jadi bisa sekalian untuk stok Ramadhan, dg nasi hangat + bening bayam aja sudah nikmat ini. Masya Allah ❤ Tiro, 13 Maret 2022 GBA, Minggu ke 6 #RamadhanCamp #KeringKentangKacang #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Sumut #PekanPosbar

Kering Kentang (Kentang Mustofa)

Kering Kentang (Kentang Mustofa)

Saya membuat resep ini untuk menjawab tantangan Mamah di event #RamadanCamp, semoga bisa ikut sampai akhir. Perdana bikin ini emang agak panjang ya prosesnya, apalagi untuk yg punya bayi dan balita kayak saya, perjuangan banget deh 😅 Tapi kalo melihat dan merasakan hasilnya, terbayar juga lah, karena akhirnya bisa bikin kentang kriuk meskipun tanpa kapur sirih ataupun soda kue 😍 Resep terinspirasi dari @dapurVY dengan sedikit modifikasi, So far so delicious 😊 #Cookpadcommunity_semarang #Semangcookhokyahokye #KeringKentangKacang #Semangcook_keringan #PejuangGoldenBatikApron #IdeMasak

Soto Ayam

Soto Ayam

Soto ayam adalah makanan khas Indonesia yang berupa sejenis sup ayam dengan kuah yang berwarna kekuningan. Warna kuning ini dikarenakan oleh kunyit yang digunakan sebagai bumbu. (Sumber: Wikipedia) Resep Source: @MitaNiez (modified) #BabakoCooksnap_MitaW #CookpadCommunity_Sumbar #CookpadCommunity_Pekanbaru #CookpadCommunity_Riau #CookpadCommunityIndonesia #PejuangGoldenBatikApron

Urap Sayur

Urap Sayur

Menu yg bikin nambah nasi nih bun, ga terasa abis 2piring 😂

30 menit
Gulai Jantung Pisang mix Udang

Gulai Jantung Pisang mix Udang

Kangen banget dg gulai satu ini,, dah lama betul gag ngerasain,, liat jantung pisang tetangga blkng rmh lngsng deh dimintain 😂 kebetulan ada simpenan udang di kulkas,, cuss eksekusi,, sedeeepppnya bikin aku dan paksu nambah2.. Alhamdulillah.. Resep ini juga udah pernah kubikin sebelumnya, tapi dg langkah yg polosan tanpa gambar plus poto resep yg ugal²an 🤭😂 Kali ini sekalian meramaikan #BabakoCooksnap_Mitaw di #CookpadCommunity_Sumbar gpp lah sesekali nge cs resep sendiri...😋 #OlahanJantungPisangMamiFay

Soto Madura FiberCreme (No Santan)

Soto Madura FiberCreme (No Santan)

Keluarga pengen soto madura tapi yg pake santan..pi santannya diganti fibercreme aja...dan pake tambahan lontong juga...😊

6 Orang
1 jam 20 menit
Ayam Bumbu Kuning

Ayam Bumbu Kuning

Hai, I'm come back ! 🥳🤗 Udah setahun gak coret-coret resep disini. Jadi kangennn.... Hehehe dan ini postingan pertama setelah vakum setahun. Semoga bermanfaat 💞

3 orang
1 jam
Nasi Kuning Kukus

Nasi Kuning Kukus

Sepulang kegiatan dari luar, tiba" anak jagoanku minta dibelikan nasi kuning. Saya bilang mana ada orang jual nasi kuning di siang bolong nak 😃😄 karena terus merengek sampai menangis dan tidak tega liatnya akhirnya sy cek" bahan utama di dapur, Alhamdulillah lengkap jadi saya minta dy bersabar bundanya buatkan kalau mau makan nasi kuning. dan Alhamdulillah lagi dy mau bersabar menunggu🥰, dengan ilmu gercep emaknya langsung menuju dapur untuk berperang 😀😃 #PejuangGoldenBatikApron #mingguke5

6. Serundeng Kering

6. Serundeng Kering

Minggu ke-6 untuk post keenam GBA. Sekalian ikutan posbar dari timlo solo. Ceritanya suami mau balik ke Taiwan untuk studi, di sana harus karantina dulu selama 2 minggu jadi saya harus bawain bekal yang awet gak mudah basi. Ini saya buat 3x resep dr resep asli dengan modifikasi. Cara memasaknya kayak ibu saya yang ngajarin, diuleni dl agar meresap bumbunya kemudian disangrai. Ini gak pakai cabe agar si kecil juga bisa ikut makan dan bahan lain menyesuaikan yang ada di rumah. Sumber: resep asli dr mbak @heniherdianii #PejuangGoldenBatikApron #TimLo_AwetKering #CookpadCommunity_Solo

2 jam
012. Bakwan Jagung a.k.a Dadar Jagung

012. Bakwan Jagung a.k.a Dadar Jagung

Kalau di tempat saya biasa disebut dadar jagung

Kering kentang kacang

Kering kentang kacang

Pekan ini menyambut datangnya bulan suci ramadhan,mamah cookpad mengadakan pekan posbar yang mana kita harus memilih salah satu jawaban A dan jawabanB dan kering kentang kacang sendiri merupakan jawaban B,dan sekalian ikut posbar dichallenge di acara "PotBerisik_awetkering"Combes cuss ah kita praktekin👇 #Mingguke6GBA #PotBerisik_Awetkering #CookpadCommunity_Bekasi #PejuangGoldenBatikApron #RamadanCamp #KeringKentangKacang

1 mangkuk
40 menit
Sate lilit tanpa kelapa

Sate lilit tanpa kelapa

Selamat mencoba #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Surabaya #Minggu5

10 tusuk +
1 jam +
Nasi kuning bumbu Racik

Nasi kuning bumbu Racik

Bismillah.... Serius ini Masyaa Allah gurih wangi Uenaak... jadi ceritanya liat postingan @Devi_dr akhirnya setelah penantian keturutan cooksnap juga... Alhamdulillah pas punya perkedel kentang di freezer,punya srundeng,punya abon dan ada dada ayam sedikit kita buat sisit untuk pelengkapnya juga buat dadar rawis buat si kecil jadi makanan lezat yg nggak menyita waktu.......😍🤤 #pejuanggoldenbatikapron #MingguKelima #5 #cookpadcommunity_bali

6 sd 7 orang