366. Kering Kentang Kacang (3K)

Dipos pada April 25, 2022

366. Kering Kentang Kacang (3K)

Anda sedang mencari inspirasi resep 366. Kering Kentang Kacang (3K) yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal 366. Kering Kentang Kacang (3K) yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari 366. Kering Kentang Kacang (3K), mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan 366. Kering Kentang Kacang (3K) enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan 366. Kering Kentang Kacang (3K) sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat 366. Kering Kentang Kacang (3K) memakai 16 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Misi pertama di Ramadhan Camp 2022, adalah segala sesuatu yang kering, kriuk, renyah, krenyes² huh hah .. & kali ini saya memenuhi misi tersebut dengan membuat Kering Kentang Kacang (3K). Bahannya mudah didapat dan hasilnya juga memuaskan perut🤭 . . . #CookpadCommunity_Depok #PejuangGoldenBatikApron #RamadanCamp #KeringKentangKacang

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat 366. Kering Kentang Kacang (3K):

  1. 500 gr kentang dieng, serut
  2. 150 gr kacang tanah
  3. 2 sdm munjung gula pasir
  4. 3/4 sdm kaldu bubuk
  5. 1/4 sdt garam
  6. 1 sdm air asam jawa
  7. 5 lembar daun jeruk
  8. 2 lembar daun salam
  9. 1 cm lengkuas
  10. 100 ml air
  11. Bumbu halus :
  12. 60 gr cabe keriting merah
  13. 3 buah cabe rawit merah
  14. 10 siung bawang putih
  15. 1 sdm air kapur sirih (optional) untuk merendam kentang
  16. secukupnya Minyak goreng

Langkah-langkah untuk membuat 366. Kering Kentang Kacang (3K)

1
Cuci kentang yang sudah diserut dan rendam dengan air kapur sirih selama 15 menit. Setelah 15 menit cuci kembali hingga benar² bersih lalu tiriskan. Goreng dalam minyak panas hingga kering
366. Kering Kentang Kacang (3K) - Step 1
366. Kering Kentang Kacang (3K) - Step 1
366. Kering Kentang Kacang (3K) - Step 1
2
Angkat dan tiriskan kentang, selanjutnya goreng kacang tanah yang sudah dipotong 2 hingga kering. Angkat dan tiriskan
366. Kering Kentang Kacang (3K) - Step 2
366. Kering Kentang Kacang (3K) - Step 2
366. Kering Kentang Kacang (3K) - Step 2
3
Siapkan bumbu halus kemudian tumis hingga matang, tambahkan air, air asam jawa, kaldu bubuk, gula, garam, daun aalam, daun jeruk dan lengkuas.
366. Kering Kentang Kacang (3K) - Step 3
366. Kering Kentang Kacang (3K) - Step 3
366. Kering Kentang Kacang (3K) - Step 3
4
Masak bumbu hingga air menyusut dan bumbu menjadi kental, matikan api. Masukkan ketantang dan kacang aduk rata
366. Kering Kentang Kacang (3K) - Step 4
366. Kering Kentang Kacang (3K) - Step 4
5
Angkat dan dinginkan taruh di lantai tanpa dialasi agar cepat dingin kemudian simpan dalam wadah tertutup. Kering kentang kacang siap dinikmati kapan saja ♥️
366. Kering Kentang Kacang (3K) - Step 5
366. Kering Kentang Kacang (3K) - Step 5
366. Kering Kentang Kacang (3K) - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Kering Kentang kacang tanah (kentang mustafa)

Kering Kentang kacang tanah (kentang mustafa)

Aduuuuh baru hari ini buka pesan dari mamah cookpad ternyata ada challenge untuk ramadan camp dan wajib nulis resep sesuai jawaban kita, karna aku pilih B, jadi aku bikin dan nulis resep kering kentang kacang tanah deh😄 karna waktunya mepet dan aku baru pulang dari luar kota, dan badan rasanya bonyok😆 jadi aku bikinnya yang simple aja deh, cuma pakai bumbu dasar merah aja. Dan, Resep dan Tips Kentang mustafa ini aku recook dari @mrskori, Hanya saja aku modifikasi sedikit dibagian bumbunya, bumbunya aku bikin dari bumbu dasar merah dan aku tambahin kacang goreng. Btw... Kenapa nama masakan kering kentang ini lebih dikenal dengan nama kentang mustafa yaa.. Atau mungkin penemu resep ini bapak Mustafa 🤭 #PosBar #RamadanCamp #CeritaDapurHariIni #KeringKentangKacang #Cookpadcommunity_Borneo #Cookpadcommunity_kalteng #Cookpadcommunity_Pangkalanbun #cookpadcommunity_kotawaringin #GoldenBatikApron #PejuangGoldenBatikApron #mingguke6 #BumbuDasarElizaMahyawi

Ikan Tongkol Segar Kuah Asam Ala-ala Manado

Ikan Tongkol Segar Kuah Asam Ala-ala Manado

Punya stok tongkol di freezer yang sudah dimarinasi, bosan digoreng, jelajah COOKPAD, nemu resep dari mba @sevi_ratnas... bikin aahh.. walau ga ada kemangi...

2 orang
30 menit
Tongseng Kambing

Tongseng Kambing

Bismillaah, Masih ada stock daging kambing di freezer. Hasil merenung didepan kulkas akhirnya diputuskan untuk bikin tongseng. Karena prosesnya agak panjang mulai dari defrost hingga matang, hari kedua baru jadi 😅 #cookpadcommunity_bandung #PejuangGoldenBatikApron #Tongseng #TongsengSantan #OlahanKambing

6 Orang
2 Jam
Kering Kentang Kacang

Kering Kentang Kacang

Kering kentang kacang ini sebetulnya resep dari kentang mustofa. Mamah beri teka teki rada mikir, daripada kelamaan mikir cus buat kentang mustofa isi kacang. Resep didapat hasil cooksnap dari : @pawonbune_aas #PejuangGoldenBatikApron #Posbar #RamadanCamp #KeringKentangKacang #CPBali_KriukKriuk #CookpadCommunity_Bali #cookpad_id #CookPadIndonesia #OlahanKentang #Goreng #CeritaDapurHariIni

600 gram
45menit
Kering Kentang Mustofa tanpa kapur sirih

Kering Kentang Mustofa tanpa kapur sirih

28.02.22 Bismillah, pertama kali bikin ini Alhamdulillah berhasil, renyahhh dan enak. Buatnya ini langsung 1 kg, jadi resepnya dikalikan 2, bakalan cepet raib inimah. dapurVy #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Tangerang #week5

4 orang
60 menit
Kering Kentang Kacang

Kering Kentang Kacang

Kering kentang versi tidak pedas. Stok lauk untuk ibuk sama bocil yang tidak bisa makan pedas. #RamadanCamp#KeringKentangKacang

Rawon

Rawon

Masakan khas dari jawa timur.Rasanya menyegarkan meskipun warna kuahnya hitam tp enak lo....😋

10 orang
45 menit
Tomyam Simple

Tomyam Simple

Cuma pernah makan 1x di rumah makan disini, enak juga, terus dicoba dirumah. Bolehlah hampir mirip rasanya. #TiketGoldenBatikApron. Ngak tau juga dari daerah mana berasanya

2 porsi
30 menit
Sambal Goreng Baby Cumi

Sambal Goreng Baby Cumi

Tiba2 paksu pengen makan baby cumi😅dengan bahan seadanya aja tapi rasanya bikin nagih

5 Orang
40 Menit
MENU RAMADHAN / KERING KENTANG KACANG

MENU RAMADHAN / KERING KENTANG KACANG

Menu yang ga pernah absen selama Ramadhan . Selamat mencoba 😍 Video lengkapnya bisa di tonton di Yutube Channel 👉 Mama Fajar #RamadanCamp #KeringKentangKacang #PejuangGoldenBatikApron

Bakso Pentol Pedas Gurih!!!!

Bakso Pentol Pedas Gurih!!!!

Hujan-hujan enaknya ngemil yang pedes pedes dan hangat ya...🙋

2 orang
10 menit
324. Ayam Panggang Sederhana

324. Ayam Panggang Sederhana

Bumbu SimpLe, seadanya 😊 Ohya, Bumbu oLesnya masih sisa, bisa buat cocoLan 😋

206) kering ubi pedas manis

206) kering ubi pedas manis

Post ke 24 minggu ke 6 PGBA Bikin yg kriuk kriuk, ,tema ramadhan camp misi pertama dengan clue : sering terdiam di wadah plastik ,kalau dimakan kreyes kreyes hmmm sekaligus tema pizza serbakriuk.... kering kentang kacang ,,,tpi pakai ubi pun ta kalah kriuknya☺️🤤 #cookpadcommunity_tangerang #pejuanggoldenbatikapron #cocomtangpost_serbakriuk #ramadancamp #keringkentangkacang #mingguke6 Sabtu 12 03 22

Pindang ikan belimbing wuluh

Pindang ikan belimbing wuluh

Bismillahirrahmanirrahim... Pengen masak pindang yang di masak dengan belimbing wuluh...seger... Asam manis gurih berasa banget...di tambah lagi cuaca lumayan cetar pas banget. Resep ke-5 #PejuangGoldenBatikApron #pindangikanbelimbingwuluh #CookpadCommunity_KalBar #CookpadCommunity_Borneo #resepmakwin

4 porsi
45 menit
Kering Kentang Kacang

Kering Kentang Kacang

Untuk sambut Ramadan tahun 2022 ini, ada berbagai MISI SERU bersama Cookpad, yaitu Misi yg harus diikuti untuk mendapatkan Points. Pada Misi pertama ini, jawabanku B, yaitu " Kering Kentang Kacang", yuk lihat resep yg kubuat untuk menjawab Misi ini...🤩 #RamadanCamp #KeringKentangKacang #Posbar #CookpadCommunity_Jakarta

85 mt