Cumi Asam Garam

Dipos pada April 21, 2022

Cumi Asam Garam

Anda sedang mencari inspirasi resep Cumi Asam Garam yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Cumi Asam Garam yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Cumi Asam Garam, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Cumi Asam Garam enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Cumi Asam Garam adalah 1 mangkok. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Cumi Asam Garam diperkirakan sekitar 30 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Cumi Asam Garam sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Cumi Asam Garam memakai 12 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Kepikiran Asam Garam masakan Mama. Jadi kubuat sendiri, cuma beda tingkatan cara masaknya. Klo Mama lebih suka agak lama, jadi agak kering. Klo Saya di rumah, Suami lebih suka kuah kental.

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Cumi Asam Garam:

  1. 500 gram Cumi-cumi atau Sotong
  2. Bumbu Halus yang Saya tumbuk:
  3. 4 Bawang Putih
  4. 6 Bawang Merah
  5. 4 Keminting
  6. 2 Cabe kering (jika suka pedas boleh tambah lebih banyak)
  7. Bahan Pelengkap:
  8. 2 buah Serai (geprek)
  9. 4 lbr Daun Jeruk
  10. 2 sdm air Asam Jawa
  11. Perasa : Kaldu Jamur Totole + sedikit Garam
  12. secukupnya Minyak untuk menumis yang

Langkah-langkah untuk membuat Cumi Asam Garam

1
Untuk CUMI, bersihkan, iris bentuk cincin, cuci bersih, tiriskan.
Cumi Asam Garam - Step 1
2
Untuk BUMBU HALUS, tumbuk sampai halus. Boleh di blender agar lebih cepat.
Cumi Asam Garam - Step 2
3
Tumis BUMBU HALUS dengan Minyak, masukkan daun jeruk, serai, sampai harum. Lalu masukkan: - CUMI/SOTONG. - Air asam jawa Jangan masukkan air lagi ya. Sebab CUMI / SOTONG dapat mengeluarkan air lagi. Masak sampai wangi...dan matang. Tingkat kematangannya sesuai selera masing2 ya Sayang...^_^
Cumi Asam Garam - Step 3
4
Selamat Mencoba ya Sayang...

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Sambal Udang Petai

Sambal Udang Petai

3-4 orang
20 menit
Cakalang Kuah Kuning Kemangi

Cakalang Kuah Kuning Kemangi

Di rumah ada cakalang segar yg hampir terlupakan di chiller kulkas. Karena sy rada ga jago masak ikan, maka sy pilih resep dari @10november https://cookpad.com/id/r/14763942 Yang saya modifikasi sedikit menyesuaikan isi kulkas. Hehehee Yang bikinnya gampang dan rasanya enak. Suami sy suka sekali. Berikut sy share resepnya yaah.. #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Tangerang #Cookadoodledo #CorriePermadi #CookingTresnoJalaranSokoKuliner

4 orang
1 jam
Peyek Kacang Hijau

Peyek Kacang Hijau

Alhamdulilah akhirnya bisa juga bikin peyek kesukaan suami.. mksh lho mba @nurikasari resepnya.. mudah bgt.. langsung jadii percobaan pertama.. anti gagal pokonya🥰🥰 #Pejuanggoldenbatikapron #cookpadcommunity_Bogor #combongabibita_peyekcanghejo #Ramadhancamp #mingguke5 #AdivaKitchen

Sate Taichan

Sate Taichan

Bismillah.. Bikin makanan kesukaan anak2, udah sering bikin cuma males nulis resepnya 🤭. Tapi kali ini diniatkan untuk setoran resep #PejuangGoldenBatikApron 😁. Alhamdulillah.. #CookpadCommunity_id #CookpadIndonesia #CookpadCommunity_Bekasi #GBAminggu5_TinaHasbie #keepsafehealthyandhappy #dapoernyamimi

Kering Pangsit

Kering Pangsit

Seneng banget di invite grup community surabaya, bismillah menyambung silaturahmi, semoga makin banyak ilmu, bareng bunda-bunda hebat wil jatim, Masak ini ikutan challenge kreasi kering ya mom, sebisanya saya aja kemarin beli bahan seadanya. Pas bareng ada acara jadi ga kepikiran masak kreasi kering yang lainnya 😅 Biasa senengnya nyari yang simpel cepet, biar bisa bagi kegiatan ini-itu belum lagi nduk salma yang sewaktu-waktu request, pokoknya jadi mak mak kudu bisa profesi apa aja haha #CoboyMaBarMaCo_KreasiKeringan #Coboy_MasakAnekaKering #PejuangGoldenBatikApron #PekanPosbar #MakananKering #Coboy_MakeMeHappy #CookpadCommunity_Surabaya

Ubi Mustofa

Ubi Mustofa

#MeolahCaruan_UbiMustofa #UbiMustofa #PejuangGoldenBatikApron #CookpadIndonesia #KulaEtamCocok #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kaltim #CookpadCommunity_Samarinda Event : 08-13 Maret 2022 Pas event ( tantangan ) Resep dari Pusat ini Idola emak² yg bikin Glow dan kriuk mulai langka di Pasaran🥺 Sedih banget. Tapi maaf saya bukan tipe yg rela antri berdesak²an, berjam² dan sodok sana sini demi Idola, buang² waktu 🙏. Masih ada hal berguna yg bisa kita kerjakan. Alhamdulillah, Bersyukur masih punya sedikit Minyak. Dengan tetap selipkan doa agar krisis kepercayaan saat ini segera berlalu 😔 serta Derita emak segera sembuh🤲🏼

3K|Kering Kentang Kacang

3K|Kering Kentang Kacang

Batam, 2022 Maret ••••••••••••••••••••••• Sehat selalu cookpader lovers ❣ Ikut ambil bagian di #RamadanCamp, minggu ini Mamah Cookpad sudah memberi misi pertama. Dan jawaban saya untuk clue dari Mamah Cookpad adalah B yaitu #KeringKentangKacang cuss langsung eksekusi, sudah lama juga gak bikin menu ini. Selain untuk lauk pendamping menu ini enak juga untuk cemilan 💛🤎 . . . #RamadanCamp #KeringKentangKacang #PosbarTimlo #Timlo_AwetKering #CookpadCommunity_Solo #CookpadIndonesia #PejuangGoldenBatikApron #Week06 #CookingWithLove #BagikanInspirasimu #wongsolomasak #masakalaitha

1 toples sedang
± 2 jam
6. Kering Kentang Teri

6. Kering Kentang Teri

#ramadancamp #keringkentangkacang #keringkentangteri #pejuanggoldenbatikapron #week6 Waahhh nggak punya stok kacang tanah, ganti teri aja gak papa ya min buat meramaikan event #ramadancamp di cookpad

Rempeyek Balado

Rempeyek Balado

Rempeyek tapi pakek saus balado dan masih aja krispi? Kenapa enggak... Coba yuk... saya persembahkan untuk Coboy tercintah dan Cooking Community Class terketjeh seantero dunia permasakan... #CoboyMaBarMaCo_KreasiKeringan #Coboy_MasakAnekaKering #PejuangGoldenBatikApron #PekanPosbar #MakananKering #Coboy_MakeMeHappy #CookpadCommunity_Surabaya #CookingCommunityClass_KringKring #BancakanCeria3C #SalamKompakSelalu #RamadanCamp #CookpadIndonesia #CookpadItalia #RempeyekBalado #Balado #PawonWinna #Carolina Source: @Pawon_WinnaCoboy

Peyek kacang hijau

Peyek kacang hijau

Alhamdulillah jadi juga cemilan malam ini hehehe, baru sempat buat sebelum magrib. Cooksnap resepnya mbak @nurikasari enak lho peyeknya 🥰 #ComboNgabibita_PeyekCangHejo #Cookpadcommunity_Bogor #PejuangGoldenBatikApron

324. Ayam Panggang Sederhana

324. Ayam Panggang Sederhana

Bumbu SimpLe, seadanya 😊 Ohya, Bumbu oLesnya masih sisa, bisa buat cocoLan 😋

Iga Sapi Goreng air fryer

Iga Sapi Goreng air fryer

Suka iga goreng masak sendiri lebih nikmat .. Porsi banyak dan puas

Opor Manuk Khas NTB

Opor Manuk Khas NTB

Masih dalam rangka arisan cooksnap Komunitas Bekasi yang dimenangkan oleh mbak Dahniear. Salah satu resepnya opor manuk khas NTB. Walaupun namanya opor manuk, tapi bahan bakunya yaitu ayam, resep asli pakai ayam kampung. Sekarang opor ayam dapat dibuat dari ayam biasa (saya pakai ayam organik). Perbedaan dengan opo ayam di Jawa yaitu kalau opor manuk khas NTB kuah opornya sengaja disusutkan, sedangkan kalau opor ayam di Jawa, kuah opor dibuat banyak. Saya membuat opor manuk dengan cabe merah, supaya tidak pedas. Mbak @dahniear terima kasih resepnya mantul👍👍 #CooksnapResep_Dahniear #CookpadCommunity_Bekasi #PejuangGoldenBatikApron

Keripik Tempe

Keripik Tempe

Bismillahirrahmanirrahim... Setelah sekian lama vakum dari dapur. Alhamdulillah sekarang bisa mulai uprek lagi di dapur. Dan kali ini saya membuat cemilan yang gampang banget. Dan yang pasti Yummy. Yaitu Keripik Tempe. Keripik tempe kali ini menggunakan tepung Kobe Tepung Tempe Kriuk. Cukup ditambah air dan irisan daun jeruk aja. Tak perlu tambah bumbu lagi. Praktis banget kan?? Yuk cobain..😉😉 #TepungKobe #DapurKobeXClover #CloverRecookSeruKobe #TidakSekedarMemasak #CloverCookingLovers #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Malang #PejuangGoldenBatikApron #KeripikTempeKobe

Rendang daging sapi khas padang

Rendang daging sapi khas padang

Minggu, 13 maret 2022 Bismillah Sudah beberapa kali bikin, kali ini coba resep uli's kitchen.. Enak banget, bikin boros nasi. #PejuangGoldenBatikApron

Ayam Kecombrang Nanas

Ayam Kecombrang Nanas

Sebetulnya ini aslinya bingung punya ayam fillet sama kecombrang dan sisa nanas sedikit mau diapain. Mau bikin bumbu ulekan cuma ada yang kayu gak alus2 terus chopper rusak jadilah bereksperimen dan hasilnya enak 🤣

2 orang
30 menit
6. Kering kentang kacang

6. Kering kentang kacang

Saya recook resep mbak @fidelasadewo. Karena ini buat bocil2 jadi saya hanya masak ½ resep dengan 1 cabai besar. Lain kali mau coba yang pedas.... Soal rasa sungguh menggugah selera.... Kriuk kres nya bikin nagih.... Anak anak dan suami suka... Terimakasih resepnya mbak @fidelasadewo .... Nb : Resep yang saya tulis ini ½resep dan versi tidak pedas ya... #RamadanCamp #KeringKentangKacang #PejuangGoldenBatikApron #pekanke-6 #cookpadCommunity_Malang #PostingBareng #CeritaDapurHariIni

± 200gram
60 menit