Kering Kentang Kacang Renyah Anti Gagal (Kentang Mustofa)

Dipos pada April 16, 2022

Kering Kentang Kacang Renyah Anti Gagal (Kentang Mustofa)

Anda sedang mencari inspirasi resep Kering Kentang Kacang Renyah Anti Gagal (Kentang Mustofa) yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Kering Kentang Kacang Renyah Anti Gagal (Kentang Mustofa) yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Kering Kentang Kacang Renyah Anti Gagal (Kentang Mustofa), mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Kering Kentang Kacang Renyah Anti Gagal (Kentang Mustofa) enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Kering Kentang Kacang Renyah Anti Gagal (Kentang Mustofa) adalah 2 box @ 250 gr. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Kering Kentang Kacang Renyah Anti Gagal (Kentang Mustofa) diperkirakan sekitar 1 jam.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Kering Kentang Kacang Renyah Anti Gagal (Kentang Mustofa) sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Kering Kentang Kacang Renyah Anti Gagal (Kentang Mustofa) memakai 16 jenis bahan dan 15 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Ini adalah bakulanku.. Tapi kali ini spesial ku buat untuk mamah cookpad, menjawab tebak-tebakannya "yang sering terdiam dalam wadah plastik, kriuk huh hah".. Ku sertakan tips anti gagal, supaya pas buat bisa langsung berhasil.. Hampir tiap pekan aku membuatnya (ya namanya juga bakulan, hihihi).. Kering kentang (kentang mustofa) ini hampir jarang absen di meja makan ku, favorit anak-anak hihihi.. Tingkat kepedasan bisa disesuaikan. Begitupula isian. Bisa kentang polos, kentang kacang, kentang teri atau kentang teri kacang.. Yuk dicoba.. Prosesnya memang panjang dan butuh sabar.. Tapi hasilnya insyaAllah memuaskan, dijamin ludes, hihihi.. #CeritaDapurHariIni #KentangMustofa_MamaBirru #RamadanCamp #KeringKentangKacang #3K #CocomtangPost_SerbaKriuk #CookpadCommunity_Tangerang #PejuangGoldenBatikApron #GBAPekan6

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Kering Kentang Kacang Renyah Anti Gagal (Kentang Mustofa):

  1. 700 gram kentang dieng (kentang kuning)
  2. 100 gram kacang tanah
  3. Minyak goreng
  4. 1 sdm soda kue
  5. Secukupnya air untuk merendam
  6. Bumbu Cemplung
  7. 3 lembar daun jeruk, iris lebar
  8. 1 sdt air asam jawa
  9. 1/2 sdm gula merah sisir
  10. 2 sdm gula pasir
  11. Garam dan penyedap
  12. Bumbu Halus
  13. 3 siung bawang merah
  14. 2 siung bawang putih
  15. 15 buah cabe rawit merah
  16. 10 buah cabe merah keriting

Langkah-langkah untuk membuat Kering Kentang Kacang Renyah Anti Gagal (Kentang Mustofa)

1
Pilih kentang dieng, berwarna kuning (no 2). Karena lebih cantik setelah di goreng dan tidak terlalu banyak menyerap minyak. Kupas kentang lalu cuci bersih. *Klik tautan untuk tips pemillihan kentang!
Kering Kentang Kacang Renyah Anti Gagal (Kentang Mustofa) - Step 1
2
Potong kentang bentuk korek. Boleh pakai pisau atau parutan. Jika memotong pakai parutan, please be safe! Gunakan sarung tangan. Parutnya sambil ditekan agar kentangnya tidak terlalu tipis. Hasil parutan dan kentang yang belum diparut rendam dalam air ya agar kentang tidak menghitam (teroksidasi).
Kering Kentang Kacang Renyah Anti Gagal (Kentang Mustofa) - Step 2
Kering Kentang Kacang Renyah Anti Gagal (Kentang Mustofa) - Step 2
Kering Kentang Kacang Renyah Anti Gagal (Kentang Mustofa) - Step 2
3
Cuci (kucek) bilas hingga air rendaman bersih (pertanda pati hilang). Biasanya saya sampai 5 kali. Air rendaman wajib bersih, agar saat digoreng tidak saling menempel.
Kering Kentang Kacang Renyah Anti Gagal (Kentang Mustofa) - Step 3
Kering Kentang Kacang Renyah Anti Gagal (Kentang Mustofa) - Step 3
4
Rendam kentang dengan soda kue (boleh diganti kapur sirih) selama 20 menit.
Kering Kentang Kacang Renyah Anti Gagal (Kentang Mustofa) - Step 4
5
Tiriskan kentang sebelum digoreng. Pastikan benar-benar tiris, agar penggorengan tidak terlalu lama (supaya hemat gas hihihi) juga supaya tidak terlalu meletek-letek saat digoreng. TIRISKAN TANPA DIBILAS! silahkan klik tautan untuk alasannya 🤗
Kering Kentang Kacang Renyah Anti Gagal (Kentang Mustofa) - Step 5
6
Panaskan minyak. Lalu goreng kentang dengan cara ditabur. Goreng dengan api besar. Sesekali diaduk supaya matangnya rata. Jika sulit minyak, silahkan klik tautan utk tips menggoreng dengan sedikit minyak!
Kering Kentang Kacang Renyah Anti Gagal (Kentang Mustofa) - Step 6
7
Saat kentang mulai menguning, kecilkan api. Goreng hingga agak kecokelatan agar tetap renyah saat dibumbui nanti. Angkat dan tiriskan kentang. Simpan di wadah, dialasi kertas polos.
Kering Kentang Kacang Renyah Anti Gagal (Kentang Mustofa) - Step 7
Kering Kentang Kacang Renyah Anti Gagal (Kentang Mustofa) - Step 7
8
Goreng kacang tanah.. Hati-hati gosong! ikuti tipsnya, silahkan klik tautan.. *kalau mau irit minyak, kacang bisa disangrai!
Kering Kentang Kacang Renyah Anti Gagal (Kentang Mustofa) - Step 8
9
Haluskan bumbu, blender dengan sedikit minyak (bukan air!). Panaskan 2 sdm minyak, lalu tumis bumbu halus dan irisan daun jeruk hingga harum dan layu.
Kering Kentang Kacang Renyah Anti Gagal (Kentang Mustofa) - Step 9
Kering Kentang Kacang Renyah Anti Gagal (Kentang Mustofa) - Step 9
10
Tambahkan air asam jawa, garam dan penyedap. Aduk rata.
Kering Kentang Kacang Renyah Anti Gagal (Kentang Mustofa) - Step 10
11
Kecilkan api. Tambahkan gula merah dan gula pasir, aduk cepat sampai rata. Masak hingga menjadi karamel. PENTING! Ini adalah fase kritis.. Waktu bumbu menjadi karamel, waktu memasukkan kentang dan pengadukan harus cepat. Jika terlewat bumbu akan menggumpal, susah diaduk. *Saya lebih suka lebih banyak gula pasir dari Gula merah supaya warna kentang merah cantik dan tidak terlalu keras saat dingin.
Kering Kentang Kacang Renyah Anti Gagal (Kentang Mustofa) - Step 11
Kering Kentang Kacang Renyah Anti Gagal (Kentang Mustofa) - Step 11
12
Saat bumbu menjadi karamel. Masukkan kentang dan kacang aduk cepat.
Kering Kentang Kacang Renyah Anti Gagal (Kentang Mustofa) - Step 12
Kering Kentang Kacang Renyah Anti Gagal (Kentang Mustofa) - Step 12
13
Aduk hingga rata dengan api kecil.
14
Matikan kompor. Dinginkan, letakkan wajan di atas lantai keramik supaya cepat dingin.
Kering Kentang Kacang Renyah Anti Gagal (Kentang Mustofa) - Step 14
15
Kering Kentang Kacang siap dinikmati. Simpan diwadah kedap udara untuk stok lauk atau cemilan. Atau bisa juga buat bakulan, hihihi..
Kering Kentang Kacang Renyah Anti Gagal (Kentang Mustofa) - Step 15
Kering Kentang Kacang Renyah Anti Gagal (Kentang Mustofa) - Step 15
Kering Kentang Kacang Renyah Anti Gagal (Kentang Mustofa) - Step 15

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Sambal Matah Bali

Sambal Matah Bali

Sedaaap sambelnya..... Recipe: @xanderskitchen

Kering Kentang Kacang

Kering Kentang Kacang

Hari minggu mager, tapi pengen makan nasi lauknya kriuk-kriuk. Terpikirlah bikin kering kentang kacang kata lainnya mustofa. Resep nyontek ke bubojo @taniahelena dan kebeneran bahan-bahannya ready di dapur, tanpa harus beli ke warung dulu. Sekalian ikut menjawab pertanyaan "Apa yang kriuk nyes huh hah dan sering ditaruhnya di wadah plastik?" di event Cookpad Ramadan Camp. Saya menjawab 3K (Kering Kentang Kacang). Mudah2an jawabannya bener ya... Yukkk ahh kita cuss ke dapur... #KeringKentangKacang #RamadanCamp #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Bandung #MasMasGantengMasak #GantengGantengMasak #Minggu6

Ikan Mas Bumbu Kuning

Ikan Mas Bumbu Kuning

Biasaa stok ikan mas ada lagi dari hasil mancing suami :) So yg paling suami suka di bumbu kuning..cuss eksekusi bund

2 orang
1 jam
16. Kerang Macan Kuah Tomyum

16. Kerang Macan Kuah Tomyum

Paksu suka banget segala jenis kerang, tiap ada kerang selalu masuk keranjang. Karena kerang macan ini agak alot dan kenyal gitu, jadi pinginnya yang berkuah gitu. Coba-coba dimasak tomyum versi simpel, enak bun asam gitu 😅 Karena paksu dan anak ga doyan pedes, jadi emaknya ngalah ga pernah pake cabe rawit kalau masak 😅 #PejuangGoldenBatikApron #TiketGoldenBatikApron

30 menit
Jengkol ricecooker 😅

Jengkol ricecooker 😅

Masak dikosan bun, pakenya ricecooker. Ceklekin tinggal ngapa-ngapain, mateng deh. Hehe 😊 Oiya bun, bumbu instan nya nanti disesuaikan aja ya, soalnya aku belinya nggak bermerek gitu di pasar. Kalau bunda masak 1 kg jengkol ya belinya bumbu rendang untuk 1 kg daging gitu. 😄 #PejuangGoldenBatikApron #masakankost

Banyak
10 jam
Pecak Ikan Nila

Pecak Ikan Nila

Source resep mba @mama_zikaifairis dalam rangka cooksnap teman combo yang mana kebetulan ada ikan nila dirumah jd sekalian aja dimasak bumbu pecak buat maksi siang ini. #Babaturan_IdhaMidayanthi #CookpadCommunity_Bogor #PejuangGoldenBatikApron #pecaknila

Usus Crispy

Usus Crispy

Week 6 #PejuangGoldenBatikApron Memanfaatkan sisa usus habis bikin sate.. Ini crispy no air kapur sirih no baking soda juga yah.. 😁 Kalo diuji ketahanan, ini udah tahan 6 hari masih kriuk disimpan di plastik klip.. Lumayan buat dijadiin cemilan hari raya nih.. Makan bareng olahan beginian lebih seru kalo rame-rame.. #CookpadCommunity_Kalsel #CookpadCommunity_Borneo #BamasakBaimbai #khUSUSbuatkamu

Bakmi Ayam Kecap Simple

Bakmi Ayam Kecap Simple

Assalamualaikum yeorobun aku mau bagiin resep lagi nih yuk cek resepnya jangan lupa like and recook ya #PejuangGoldenBatikApron #GoldenBatikApron #MasakSimple #CookpadCommunity #PekanPosbar

1 Orang
25 Menit
Pepes dada ayam fillet

Pepes dada ayam fillet

Karena diruma gk ada yang suka dada ayam yg digoreng,jadi emak puter otak buat ngolah biar bisa dimakan dan akhirnya dpt ide buat pepes dada ayam..selamat mencoba

4 porsi
30 menit
14. Pecel Lele Tulungagung

14. Pecel Lele Tulungagung

Bissmillah Mumpung lg plg kampung Masakin menu favorit kesukaannya pak Bossquuch "Pecel Lele Tulungagung" Buatnya simpel bingit Rasanya jg endeeess....😋👌 Klo plg sll minta dimasakin ini Krn Lele panggang nya susah didapetin d Mlg.....he hee 🤣 Lgsg eksekusi yooockk...😉

3 orang
45 menit
MPASI Tom Yum

MPASI Tom Yum

Habis bikin kaldu udang, enak nih dimasak buat kuah tom yum. Guriih.. Kalau mau bikin kuah tom yum tapi blm stok kaldunya. Kepala udangnya ditumis bareng bawang merah, bawang putih sampe bawangnya kecoklatan gitu. Terus tambahin air, masak dulu sampe agak nyusut airnya. Jangan lupa kepala udangnya dibuang habis itu

3 porsi
40 menit
Kentang balado telur puyuh

Kentang balado telur puyuh

Masak balado memang selalu menyenangkan yaa. Simplelicious, dan membuatnya juga mudah. Di resep ini saya menggunakan sambal balado yang sudah distock sebelumnya.

6-8 porsi
30 menit
Tumis cumi saos tiram

Tumis cumi saos tiram

ini simpleeee banget bikinnya tp rasanya juara pake nasi panas!!!!! 😍😍 cek instagramku yuk @haan.kitchen

2-3org
45menit
Tumis Ikan Asin Jambal Cabe Ijo

Tumis Ikan Asin Jambal Cabe Ijo

Bapak saya pulang kerja bawain ikan jambal gede-gede. Akhirnya cus bikin deh, ini enak banget🤗😍 Apalagi makan pakai nasi anget duhhh pengen nya nambah terus😍 kalo ada pete bisa lebih enak banget, tapi karna gak ada pete akhirnya bikin yg ada aja. Lebih pedes lebih mantep rasanya🌶️🌶️ #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Id #CookpadCommunity_Bekasi #IkanJambal #IkanAsinJambal #IkanJambalCabeIjo

Ikan bumbu kuning

Ikan bumbu kuning

Bismillah... Hai mam, apa kabarnya? Semoga sehat selalu ya... Hari ini saya mau bikin ikan kembung bumbu kuning nih... Makanan kesukaan saya waktu kecil, dan sekarang jadi kesukaan suami dan anak-anak. Bikinnya in syaa Allah ga susah lho... Jangan lupa di coba ya mam, Semoga bermanfaat mam #PejuangGoldenBatikApron #Minggu ke-4

5 porsi
60 menit
Mie Celor Khas Palembang

Mie Celor Khas Palembang

Dulu sy pernah punya tetangga asli dr palembang. Setiap hari dapet kiriman masakannya yg enak2. Apalagi waktu lebaran, si ibu pasti open house dg menu makanan full makanan khas palembang yg rasanya nikmat tiada dua. Sy penasaran, menu apalagi ya dr palembang yg enak selain pempek. Lihat resep mie celor ini di @iwuLan_14044039 kok sepertinya enak, membuat sy jd kepengen makan. Ini pertama kalinya sy masak & makan mie celor. Eh ternyata enak rasanya. Rasanya itu gurih, creamy, ditambah kaldu udangnya. Ah nikmat banget. #DapurAstySunar #CPBaliMelali_Palembang #CookpadCommunity_Bali #PejuangGoldenBatikApron #MieCelorKhasPalembang #ResepMieCelor

3 - 5 porsi
1jam
Pepes Tahu Jamur

Pepes Tahu Jamur

Buka kulkas ada tahu plus sisa daun pisang…akhirnya dibikin pepes tahu aja deh, langsung wa emak deh tanya resepnya…seperti biasa cuma dikasih kisi2 doang🤦🏽‍♀️ ga dikasih takarannya, suruh pake perasaan😅 #PejuangGoldenBatikApron

Bika Ambon

Bika Ambon

Assalamualaikum wr wb..... . Pertama kali bikin bika ambon dan hasilnya bikin waoowww 😍 . Sumber: YouTube Resep: CR Cook . Minggu Ke-5 #PejuangGoldenBatikApron . #CookpadCommunity_Jember #Belajar_Cooking_Baking #ResepDapurCahaya #ResepLilisNur_Jember #BikaAmbon

55 menit
Soto Khas Kutai

Soto Khas Kutai

Setiap daerah punya Soto khas sendiri, seperti Soto Medan, Soto Betawi, Soto Lamongan, Soto Banjar, Cotto Makassar dan masih banyak lainnya. Begitu juga Kalimantan Timur, mereka juga punya Soto khasnya, namanya Soto Khas Kutai. Kalo menurut saya, ini perbaduan antara Soto Banjar, ya. Sekilas rasanya mirip Soto Banjar, tapi jika kalian jeli, itu berbeda dengan Soto Banjar. Walaupun bumbu2 yang digunakan hampir sama, tapi masih terdapat perbedaannya. Bahkan dari penyajiannya pun berbeda. Bedanya ada di Sambal Goreng Ati Ampela, yang konon katanya menjadi ciri khas Soto Kutai ini dan wajib ada. Tapi karna kami dirumah ga suka Ati Ampela, jadi kami skip 😁✌️ Sumber : @Mamaraffiyya #DionUliOnonSitap_SotoKutai #DionUliOnonSitap_SotoKhasKutai #SotoKutai #SotoKhasKutai #KhasKaltim #KupasHabisResepKaltim2022 #KupasHabisResepKaltim2022_SotoKutai #Cooksnap #PejuangGoldenBatikApron #Mingguke5 #KulaEtamCoCoK #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kaltim #CookpadCommunity_Balikpapan