Rendang Ayam

Dipos pada April 15, 2022

Rendang Ayam

Anda sedang mencari inspirasi resep Rendang Ayam yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Rendang Ayam yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Rendang Ayam, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Rendang Ayam enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Rendang Ayam sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Rendang Ayam memakai 26 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Saya sudah beberapa kali masak rendang ini tapi kayaknya belum pernah saya catat di sini deh. Ini beneran enak salah satu resep favorit 😍 Wajib dicoba yaa πŸ‘ Source vianney_lim99 #CookpadCommunity_Pontianak #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kalbar

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Rendang Ayam:

  1. 1 kg daging ayam, iris tebal
  2. 1 ltr santan encer
  3. 500 ml santan kental
  4. 1 sdm gula merah
  5. secukupnya Garam
  6. 4 sdm kelapa parut yg disangrai hingga kecoklatan (bisa skip)
  7. Bahan yg dihaluskan :
  8. 15 siung bawang merah
  9. 10 siung bawang putih
  10. 5 butir kemiri
  11. 10 cabe merah keriting
  12. 2 bh cabe merah besar
  13. 5 cabe rawit
  14. 2 cm kunyit segede telunjuk
  15. 1 sdm ketumbar
  16. 1 sdt merica
  17. 1 jempol lengkuas
  18. 1 cm jahe
  19. 1 biji pala
  20. Bahan cemplung :
  21. 2 batang sereh, geprek
  22. 5 daun jeruk
  23. 3 daun salam
  24. 1 lbr daun kunyit, sobek dan simpulkan
  25. 3 bh cengkeh
  26. 2 bh bunga lawang

Langkah-langkah untuk membuat Rendang Ayam

1
Tumis bumbu halus dan bahan cemplung sampai wangi, masukkan daging. Aduk hingga berubah warna.
2
Tuang santan cair, aduk pelan.
3
Setelah santan menyusut setengah dan daging uda mulai empuk, tuang santan kental. Beri garam dan gula merah.
4
Masak hingga santan mulai menyusut, tambahkan kelapa sangrai. Masak sampai santan menyusut dan agak kering.

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Ayam Suwir Bali

Ayam Suwir Bali

Yeeay Cookpad Solo alias Timlo sudah 2 tahun berdiri. Senang bisa jadi bagian dari komunitas ini. Dari awal terbentuk, semua acara Cookpad dilakukan secara online,karena terkendala pandemi. Alhamdulillah terselenggara juga kelas offline-nya Timlo. Kelas pertama yaitu kelas AOP. Acaranya seru, yang mengajar juga seru. Kelas diisi oleh mba Anjas @whisky_whisk. Terlihat mudah ketika dilakukan mba Anjas, saat dilakukan tidak semudah yang terlihat. Harus sering latihan sepertinya. Terimakasih mb Anjas atas sharing ilmunya. Posbar kali ini mengcooksnap resep mba Anjas. Saya memilih ayam suwir Bali, karena mbak Anjas menyebutnya sebagai salah satu makanan favorit. Penasaran dong. Dan benar rasanya endulita. Source : Anjas Sulrum #5 #PejuangGoldenBatikApron #CooksnapTimlo_Anjas #WongSoloMasak #CookpadCommunity_Solo

Ayam Woku Favorit

Ayam Woku Favorit

Resep turun temurun

5 orang
30 menit
Sambal cumi

Sambal cumi

3 orang
45menit
Iga Sapi Woku

Iga Sapi Woku

Cuaca dari pagi adem banget, masak yang agak pedas sepertinya enak nih. Kemaren beli iga sapi belum sempat masak, jadi hari ini aja dimasak bumbu woku. Biasanya ayam yang dimasak woku, tapi aku masak iga sapinya dengan bumbu woku, ternyata kata suami enakkkkk 😍😍 #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Tangerang #IgaSapi #Woku

Ayam Ungkep Lengkuas Padang 2 ekor

Ayam Ungkep Lengkuas Padang 2 ekor

Ayam ungkep Lengkuas Minang asli. Kaya bumbu rempah.

8 porsi
1 jam
Soto Kemiri Khas Pati

Soto Kemiri Khas Pati

Krna kangen makanan khas kota pati tercinta, kali ini aku mmbuat soto kemiri yg simple tp rasa tetep khas pati

3 orang
1jam
Soto Tulang Ayam

Soto Tulang Ayam

Daging ayamnya sdh dimasak untuk ayam kuluyuk dll... Tulangnya syg banget dibuang, dibuat soto aja... Masih ada dagingΒ² yg melekat, jd masib enak bgt... 😘😍πŸ₯° Source : @wulanandri Link resep asli : https://cookpad.com/id/r/15641012 #idemasak #PejuangGoldenBatikApron #cookpadcommunity_palembang #cookpadcommunity_id #cookpad_id #resepwongkito #wongkitogalo

5 orang
30 Menit
Mangut ikan asap

Mangut ikan asap

Beberapa waktu lalu Dikasih adek ikan asap. Ikan asap memang paling enak dimasak Mangut. #PejuangGoldenBatikApron #CookpadComunity_Solo

Kering Kentang Kacang & Teri

Kering Kentang Kacang & Teri

Assalamualaikum cookpaders, apa kabar hari ini? Sudah mau memasuki bulan Ramadhan nih, kita siapin makanan yg kering awet dan cocok untuk lauk yuk kalau-kalau lagi mager masak heheh Inspirasi resep dari Mbak @olive1994 dengan penyesuaian bahan Nitip list harga bahan pokoknya yaa, siapa tau bisa jadi ide bakulan moms, hehhe Kentang 1 kg : 17.000 Kacang Tanah 1/4 kg : 10.000 Teri Medan 1 ons : 17.000 Bahan lainnya boleh di hitung sendiri ya 🀭 Ikut meramaikan #PotBerbisik_AwetKering Serta menjawab kuis Mamah cookpad dengan jawaban B. 3K (Kering Kentang Kacang) #RamadanCamp #KeringKentangKacang Semoga menginspirasi 🌻 Happy cooking πŸ₯”πŸ₯œ #CookpadCommunity_Bekasi #PejuangGoldenBatikApron #dirumahaja #kedapuraja #masakitusaya #cookpadindonesia #cookpadcommunity_ID #tidaksekdarmemasak #cookingwithhearteatingwithlove

Gulai Kalio Daging Sapi

Gulai Kalio Daging Sapi

Assalamu'alaikum Resep kedua buat arisan genkpeda nya uni @rika_kitchen , coba resep kalio. Ahh dari wanginya aja udah enak banget. Udah kebanyang nanti buka puasa pake kalio ini. Kalio adalah sebutan dari rendang setengah jadi, yang masih berwarna kecoklatan dibanding rendang yang berwarna cokelat kehitaman. Kalio bertekstur lengket dan basah dengan aroma karamel yang kuat, sementara rendang lebih kering, bertekstur kasar, dan mengeluarkan aroma rempah yang tajam. Umumnya kalio dijual sebagai rendang di Rumah Makan Padang di luar Sumatra Barat karena durasi memasak lebih pendek sehingga lebih praktis dan ekonomis untuk disajikan. Selain itu, rasanya tidak terlalu pedas dan daging yang dimasak juga tidak sekeras rendang. (Wikipedia) Karena di daerah sy ga ada bumbu gulai kalio, jadi saya pake bumbu siap jadi gulai dan rendang. Source : @rika_kitchen (modifikasi) #Genkpejuangdapur #Genkpeda_Eksis #CookmemberGenkpeda2_Rika #CookpadCommunity_Yogyakarta #PejuangGoldenBatikApron

Pindang Keranjang Masak Sarden

Pindang Keranjang Masak Sarden

Salah satu resep enak yg menghabiskan banyak nasi 🀀 . Orang rumah suka banget dimasakin ini, makanpun jadi lahap banget. Kalau orang jawa bilangnya "thelap-thelep" πŸ˜‹ Resep ini saya kutip dari Bun @ihdanas dgn sedikit modifikasi #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Yogyakarta

4 porsi
1 jam
3K (Kering Kentang Kacang)

3K (Kering Kentang Kacang)

#PejuangGoldenBatikapron #CookpadCommunity_Kalsel #Cookpadcommunity_borneo #pekanposbar #KeringKentangKacang #RamadhanChamp

2 orang
15 menit
Bakwan jagung, dadar Jagung

Bakwan jagung, dadar Jagung

Bakwan jagung ada juga yang menyebutnya dadar jagung. Menu ini sering banget kita temui karena cara masaknya mudah dan enak

3 porsi
20 menit
"AYAM SUWIR KEMANGI"

"AYAM SUWIR KEMANGI"

Assalamualaikum sahabat cookpadku. Wahhh sudah memasuki Minggu ke 5 aja nih. Kalian mau bikin apa Minggu ini? Kalau aku bikin menu yang simple aja nih ala aku. Ayam Suwir Kemangi. Yuk simak #jhefood #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Tangerang #Minggu_5

2 orang
30 menit
Kikil bumbu Rica-rica

Kikil bumbu Rica-rica

Request dr paksu yg kepengin bumbu ricaΒ² tapi bosan klo pake ayam (rica-ayam), akhirnya berinisiatif lah saya lihat ada kikil sapi di kulkas. Ternyata ga kalah yahuuud rasanya πŸ˜‰

30-40menit
Soto ayam kampung

Soto ayam kampung

5 orang
30 menit
Tempe mendol khas Malang

Tempe mendol khas Malang

Tempe mendol ini adalah salah satu makanan olahan tempe kesukaan suami, sebenarnya saya tidak tahu resepnya seperti apa, jadi mumpung ada mama datang ke rumah, saya berguru dulu, hehe.. minta diajarin bikinnya. #PejuangGoldenBatikApron

10 pcs
45 menit
Tumis kantung telur

Tumis kantung telur

Kesukaan dri jeroan ayam, kantung telur 🀀 andai ada telur mudanya juga pasti mantap